Harga emas Antam (ANTM) dan UBS di Pegadaian Hari Ini Anjlok Berjemaah
Harga emas Antam (ANTM) dan UBS di Pegadaian Hari Ini Anjlok Berjemaah
Penulis : Indah Handayani
10 Okt 2024 | 12:04 WIB
JAKARTA, investor.id – Harga emas batangan Antam (ANTM) dan UBS yang dijual di PT Pegadaian Anjlok berjemaah pada Kamis (10/10/2024). Pelemahan juga terjadi pada pada harga emas Galeri 24.
Pegadaian menjual tiga jenis, yaitu Antam, Galeri 24, dan UBS dengan beragam ukuran, mulai dari 0,5 gram hingga 1.000 gram.
Baca Juga:
Harga Emas Antam (ANTM) Hari Ini Lagi-lagi Ambles
Berikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di Pegadaian pada Selasa (8/10/2024):
Advertisement
1. Antam
- Emas Antam 0,5 gram: Rp 812.000 (turun Rp 4.000)
- Emas Antam 1 gram: Rp 1.521.000 (turun Rp 8.000)
- Emas Antam 2 gram: Rp 2.979.000 (turun Rp 17.000)
- Emas Antam 3 gram: Rp 4.443.000 (turun Rp 24.000)
- Emas Antam 5 gram: Rp 7.370.000 (turun Rp 41.000)
- Emas Antam 10 gram: Rp 14.684.000 (turun Rp 82.000)
- Emas Antam 25 gram: Rp 36.580.000 (turun Rp 205.000)
- Emas Antam 50 gram: Rp 73.078.000 (turun Rp 410.000)
- Emas Antam 100 gram: Rp 146.075.000 (turun Rp 820.000)
- Emas Antam 250 gram: Rp 364.916.000 (turun Rp 2.050.000)
- Emas Antam 500 gram: Rp 729.616.000 (turun Rp 4.100.000)
- Emas Antam 1.000 gram: Rp 1.459.190.000 (turun Rp 8.200.000)
2. UBS
- Emas UBS 0,5 gram: Rp 779.000 (turun Rp 8.000)
- Emas UBS 1 gram: Rp 1.441.000 (turun Rp 13.000)
- Emas UBS 2 gram: Rp 2.848.000 (turun Rp 27.000)
Advertisement
- Emas UBS 5 gram: Rp 7.062.000 (turun Rp 65.000)
- Emas UBS 10 gram: Rp 14.048.000 (turun Rp 131.000)
- Emas UBS 25 gram: Rp 35.050.000 (turun Rp 328.000)
- Emas UBS 50 gram: Rp 69.956.000 (turun Rp 655.000)
- Emas UBS 100 gram: Rp 139.855.000 (turun Rp 1.311.000)
- Emas UBS 250 gram: Rp 349.533.000 (turun Rp 3.275.000)
- Emas UBS 500 gram: Rp 698.241.000 (turun Rp 6.543.000)
Baca Juga:
Harga Emas Terpuruk Enam Hari Beruntun, Penguatan Dolar AS Jadi Dalangnya
3. Galeri 24
- Emas Galeri 24 0,5 gram: Rp 773.000 (turun Rp 3.000)
- Emas Galeri 24 1 gram: Rp 1.433.000 (turun Rp 9.000)
- Emas Galeri 24 2 gram: Rp 2.811.000 (turun Rp 17.000)
- Emas Galeri 24 5 gram: Rp 6.932.000 (turun Rp 42.000)
- Emas Galeri 24 10 gram: Rp 13.767.000 (turun Rp 84.000)
- Emas Galeri 24 25 gram: Rp 34.383.000 (turun Rp 209.000)
- Emas Galeri 24 50 gram: Rp 68.710.000 (turun Rp 419.000)
- Emas Galeri 24 100 gram: Rp 137.407.000 (turun Rp 836.000)
- Emas Galeri 24 250 gram: Rp 343.924.000 (turun Rp 2.093.000)
- Emas Galeri 24 500 gram: Rp 687.846.000 (turun Rp 4.187.000)
- Emas Galeri 24 1.000 gram: Rp 1.375.691.000 (turun Rp 508.375.000)
Baca Juga:
BERITA POPULER: Harga Emas Antam (ANTM) Jeblok hingga Saham-Saham Favorit Lo Kheng Hong
Sedangkan harga beli tabungan emas Pegadaian tercatat turun Rp 90 menjadi Rp 13.720 per 0,01 gram. Sementara itu, harga jual emas juga mengguat Rp 80 menjadi Rp 13.300 per 0,01 gram."
https://investor.id/market/376...:~:text=MARKET,13.300%20per%200%2C01%20gram.
Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.
FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com
Hot
No comment on record. Start new comment.