Note

Rupiah Akhir Pekan Ditutup Menguat ke Rp15.125 per USD, Ini Sentimennya

· Views 24
Rupiah Akhir Pekan Ditutup Menguat ke Rp15.125 per USD, Ini Sentimennya
Rupiah Akhir Pekan Ditutup Menguat ke Rp15.125 per USD, Ini Sentimennya (foto mnc media)

IDXChannel - Rupiah pada perdagangan hari ini (27/9) ditutup menguat 40 poin atau 0,26 persen ke level Rp15.125 per USD.

Pengamat Pasar Uang, Ibrahim Assuaibi mengatakan, USD melemah karena dipengaruhi Greenback yang mulai memangkas kerugian setelah data menunjukkan klaim pengangguran mingguan AS turun 4 ribu ke level terendah empat bulan sebesar 218 ribu, di bawah perkiraan 225 ribu.

Baca Juga:
Rupiah Akhir Pekan Ditutup Menguat ke Rp15.125 per USD, Ini Sentimennya Rupiah Makin Berjaya, Ditutup ke Rp15.102 per USD

"Laporan lain menunjukkan laba perusahaan meningkat pada kecepatan yang lebih kuat daripada yang diperkirakan sebelumnya pada kuartal II. Sementara produk domestik bruto tumbuh pada 3 persen yang tidak direvisi," kata Ibrahim dalam risetnya, Jumat (27/9).

Ukuran pesanan baru untuk barang modal utama buatan AS secara tak terduga naik pada Agustus, meskipun pengeluaran bisnis untuk peralatan tampaknya telah berkurang pada kuartal ketiga.

Baca Juga:
Rupiah Akhir Pekan Ditutup Menguat ke Rp15.125 per USD, Ini Sentimennya IHSG Rawan Kembali Melemah meski Rupiah Terus Menguat
Halaman : 1 2 3

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.