Mitratel (MTEL) Siapkan Dividen Jumbo 2024? Ini Bocorannya
![Mitratel (MTEL) Siapkan Dividen Jumbo 2024? Ini Bocorannya](https://socialstatic.fmpstatic.com/social/202412/e889608fb8764eceb81aa5c08a03c8a4.png?x-oss-process=image/resize,w_1280/quality,q_70/format,jpeg)
IDXChannel - PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel mengungkapkan kisi-kisi dividen untuk tahun buku 2024.
VP Investor Relations MTLE, Andi Setiawan mengatakan, keputusan besaran dividen tahun buku 2024 baru akan diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS).
![Mitratel (MTEL) Siapkan Dividen Jumbo 2024? Ini Bocorannya](https://socialstatic.fmpstatic.com/social/202412/438de12d5650488c9a4e55c2cc99ebf6.png?x-oss-process=image/resize,w_1280/quality,q_70/format,jpeg)
“Untuk tahun buku 2024 baru akan diputuskan dalam RUPS, mungkin sekitar April atau Mei 2025,” kata Andi dalam Market Outlook 2025 Phintraco Sekuritas secara daring, dikutip Senin (9/12/2024).
Andi menuturkan, secara historis, perseroan konsisten membagikan dividen kepada pemegang saham. Dalam tiga tahun terakhir, MTEL membagikan dividen dengan yield yang besar, yakni sebesar 70 persen pada 2021, sebesar 99 persen pada 2022, dan sebesar 75 persen pada 2023.
![Mitratel (MTEL) Siapkan Dividen Jumbo 2024? Ini Bocorannya](https://socialstatic.fmpstatic.com/social/202412/3609145f64a54347b4b9d136ac4a384d.png?x-oss-process=image/resize,w_1280/quality,q_70/format,jpeg)
Reprinted from Idxchannel,the copyright all reserved by the original author.
Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.
FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com
Hot
No comment on record. Start new comment.