Asing Jual Bersih Rp4,08 Triliun Sepekan, Empat Saham Blue Chip Perbankan Berguguran
IDXChannel - Pasar saham Indonesia menghadapi tekanan signifikan seiring dengan aliran keluar dana asing yang mencapai Rp4,08 triliun di seluruh pasar (all market) sepanjang pekan ini atau periode 16-20 Desember 2024.
Dikutip dari data Bursa Efek Indonesia (BEI), Sabtu (21/12/2024), tekanan jual dirasakan saham-saham perbankan blue chip berkapitalisasi besar.
Saham PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) mencatatkan net sell asing senilai Rp2,16 triliun dalam sepekan. Tekanan jual ini membuat harga saham BBRI anjlok 4,47 persen, berakhir di level Rp4.060 pada penutupan Jumat lalu.
Alhasil, dalam tiga bulan terakhir, saham BBRI merosot hingga 26 persen.
Reprinted from Idxchannel,the copyright all reserved by the original author.
Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.
FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com
Hot
No comment on record. Start new comment.