BEI Bocorkan Kabar Terbaru Rencana Kerek Batas Free Float Saham

IDXChannel - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memastikan akan menaikkan porsi kepemilikan saham publik atau free float bagi calon emiten IPO sebagai langkah memperbaiki kualitas perusahaan tercatat.
Saat ini, rencana tersebut dalam tahap kajian yang dibahas bersama stakeholders terkait, termasuk Bursa Efek Indonesia (BEI) selaku penyelenggara pasar modal.

“Betul, saat ini masih dikaji. Saya belum bisa bicara hasilnya,” kata Direktur Utama BEI, Iman Rachman saat ditemui di JCC, Jakarta, Selasa (11/2/2025).
Aturan free float bagi emiten disesuaikan dengan nilai aset perusahaan. Emiten dengan aset di bawah Rp500 miliar diwajibkan memiliki free float sebesar 20 persen.

Reprinted from Idxchannel,the copyright all reserved by the original author.
Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.
FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com
Hot
No comment on record. Start new comment.