Sunindo (SUNI) Menangi Dua Tender Pengadaan Casing dari Pertamina EP (foto mnc media) IDXChannel - Emiten migas, PT Sunindo Pratama Tbk (SUNI) memenangkan tender pengadaan casing dari PT Pertamina EP dengan nilai sebesar USD 3,79 juta untuk pengadaan casing low grade 7 inch, dan pengadaan casing low