Pasardana.id - Nilai ekspor Indonesia Juli 2024 mencapai US$22,21 miliar. Angka itu naik 6,46% dibanding Juli 2023. Secara rinci, menurut data Badan Pusat Statistik (BPS), Kamis (15/8/2024), secara kumulatif, nilai ekspor Indonesia Januari–Juli 2024 mencapai US$147,30 miliar atau turun 1,47% dibandi