Bengkak 32,88 Persen, Garuda (GIAA) Bukukan Rugi Rp1,6 Triliun di Semester I-2024 (foto mnc media) IDXChannel - PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GIAA) membukukan rugi bersih senilai USD101,65 juta pada semester pertama 2024. Jumlah itu membengkak 32,88 persen year-on-year (yoy) dibandingkan period